Senin, 03 April 2017


Pada 19 Maret lalu,Institut STIAMI dan Global Peace Foundation mengadakan International U-Gen Assembly dengan tema “Moral and Innovative Leadership for Peace and Development. Young People Taking Lead in SDGs, Nation and Character Building." Acara ini dihadiri oleh para perwakilan pembicara dari Global Peace Foundation yang kece abis. 

Pada seminar Global Peace STIAMI, diadakan 3 sesi materi. Sesi pertama adalah  mengenai isu-isu SDGs yang saat ini sedang gencar diperbincangkan untuk diselesaikan, seperti di antaranya kemiskinan, kelaparan, kesehatan dan lain-lain. Pada sesi ini, peserta dibagi perkelompok untuk membicarakan tentang isu SDGs dan langkahnya.

Pada sesi kedua, dibicarakan mengenai attitude, creative dan confident. Sebagai anak muda, peserta harus menumbuhkan jiwa kreatif, positif attitude dan selalu semangat!

Pada sesi ketiga, dibicarakan mengenai cara membangun startup demi memberikan solusi bagi berbagai permasalahan.

Nah, yang paling seru, disesi akhir diadakan foto bersama. Harapan dari adanya seminar ini adalah setiap peserta mampu menjadi leader masa depan yang memberikan solusi.

Salam GPF!

Mengintip Nusantara-Media Partner U-Gen Assembly

Gambar diambil dari: facebook global peace foundation.

0 komentar:

Posting Komentar

Menusa Community

Menusa Community

NULIS BABE NEWS

Jadi Jutawan Cuma Modal Nulis
Mengintip Nusantara. Diberdayakan oleh Blogger.

Total Pengunjung

Projek Kami

Sekolah Online Menusa Community

Jenis Tulisan

Email Kami

Kirimkan kritik dan saran anda ke mengintip nusantara redaksi di mengintipnusantararedaksi@gmail.com

Tim Menusa

Tim Menusa
Semua isi web ini dikelola oleh tim menusa creative management. Hubungi Menusa Creative Management sebagai media partner anda. 08992458233